Arti Lirik Lagu | Interpretasi Lirik Lagu | Terjemahan Lirik Lagu
LUKAS GRAHAM - 7 YEARS
Lukas Graham mencurahkan kisah hidupnya dan apa yang ingin ia capai di kehidupannya kelak didalam sebuah lagu berjudul "7 Years". Ia berkata alasannya mencantumkan umurnya kelak 60tahun dikarenakan ayahnya yang meninggal pada umur 61, ketika ayahnya diumur sekian ia sangat terpuruk dan dengan berat hati ia harus melawtinya untuk mempercayai keadaan yang tak lagi sama. Lagu ini juga menceritakan tentang apa yang kita katakan growing older. Dimana ia mulai menyadari untuk menjadi seorang ayah adalah hal terpenting, dan mimpi terbesarnya bukanlah menjadi orang tua yang menyedihkan, tetapi untuk memiliki anak-anak yang akan berkata 'Aku punya ayah yang hebat dan sempurna'
Once I was seven years old, my mama told me,
"Go make yourself some friends or you'll be lonely."
Once I was seven years old
"Go make yourself some friends or you'll be lonely."
Once I was seven years old
Ketika aku berumur 7 tahun, ibuku tak pernah lelah memberiku petuah petuah hidupnya, salah satunya ia pernah berkta "bermainlah diluar dan carilah teman sebanyak-banyaknya agar kau tak kesepian." Kata-katanya masih terngiang diotakku dan diwaktu itu umurku 7 tahun.
It was a big big world, but we thought we were bigger
Pushing each other to the limits, we were learning quicker
By eleven smoking herb and drinking burning liquor
Never rich so we were out to make that steady figure
Dunia ini cukup besar, tapi kita selalu berfikir bahwa kita ini sangat besar. Mendobrak semua keterbatasan, dan kita bisa dengan mudah mempelajarinya. Hingga akupun menyadari terus-terusan merokok dan minum minuman keras tak membuat kita menjadi kaya raya, maka sejak itu kuputuskan untuk berjalan keluar rumah mencari-mencari makna dari semua ini, agar suatu saat aku bisa menjadi seseorang yang mapan.
It was a big big world, but we thought we were bigger
Pushing each other to the limits, we were learning quicker
By eleven smoking herb and drinking burning liquor
Never rich so we were out to make that steady figure
Dunia ini cukup besar, tapi kita selalu berfikir bahwa kita ini sangat besar. Mendobrak semua keterbatasan, dan kita bisa dengan mudah mempelajarinya. Hingga akupun menyadari terus-terusan merokok dan minum minuman keras tak membuat kita menjadi kaya raya, maka sejak itu kuputuskan untuk berjalan keluar rumah mencari-mencari makna dari semua ini, agar suatu saat aku bisa menjadi seseorang yang mapan.
Once I was eleven years old. My daddy told me,
"Go get yourself a wife or you'll be lonely."
Once I was eleven years old
Kemudian, ayahku pun berkata "Carilah seorang istri agar kau tak kesepian." Padahal umurku baru beranjak 11 tahun kala itu. Entahlah, aku pun tak cukup memahami apa yang ada difikiran ayahku, tapi ia selalu hebat bagiku.
"Go get yourself a wife or you'll be lonely."
Once I was eleven years old
Kemudian, ayahku pun berkata "Carilah seorang istri agar kau tak kesepian." Padahal umurku baru beranjak 11 tahun kala itu. Entahlah, aku pun tak cukup memahami apa yang ada difikiran ayahku, tapi ia selalu hebat bagiku.
I always had that dream like my daddy before me
So I started writing songs, I started writing stories
Something about that glory,
Just always seemed to bore me
'Cause only those I really love will ever really know me
Aku selalu ingin menjadi seperti ayah. Kemudian terbesit dibenakku untuk mencurahkan semuanya kedalam bait-bait lagu, lagu-lagu tentang kisahku, tentang sesuatu yang bisa kubanggakan. Walaupun pada akhirnya itu hanya membuatku jemu, karena yang kubutuhkan hanyalah mereka yang benar-benar tahu tentangku, tanpa harus ku beritahu.
So I started writing songs, I started writing stories
Something about that glory,
Just always seemed to bore me
'Cause only those I really love will ever really know me
Aku selalu ingin menjadi seperti ayah. Kemudian terbesit dibenakku untuk mencurahkan semuanya kedalam bait-bait lagu, lagu-lagu tentang kisahku, tentang sesuatu yang bisa kubanggakan. Walaupun pada akhirnya itu hanya membuatku jemu, karena yang kubutuhkan hanyalah mereka yang benar-benar tahu tentangku, tanpa harus ku beritahu.
Once I was twenty years old.
My story got told
Before the morning sun, when life was lonely
Once I was twenty years old
Namu, disaat umurku beranjak 21, disaat itulah ketika mentari pagi muncul dan kesepian menjelma. (Lukas Graham!)
I only see my goals, I don't believe in failure
'Cause I know the smallest voices. They can make it major
I got my boys with me at least those in favor
And if we don't meet before I leave, I hope I'll see you later
Aku tak pantang menyerah, pandanganku hanya untuk mencapai kemenangan, bahkan aku tak percaya dengan kekalahan. Karena aku tahu suara-suara semangatkulah yang akan menjadikannya yang utama. Sekarang, aku sudah punya beberapa anak-anak, setidaknya mereka adalah anak yang baik. Dan jika suatu saat kita tak bisa bertemu lagi sebelum kita berpisah, ku harap kita masih bisa bertemu, entah dimana, apakah di dunia ini, ataukah di dunia yang lain.
My story got told
Before the morning sun, when life was lonely
Once I was twenty years old
Namu, disaat umurku beranjak 21, disaat itulah ketika mentari pagi muncul dan kesepian menjelma. (Lukas Graham!)
I only see my goals, I don't believe in failure
'Cause I know the smallest voices. They can make it major
I got my boys with me at least those in favor
And if we don't meet before I leave, I hope I'll see you later
Aku tak pantang menyerah, pandanganku hanya untuk mencapai kemenangan, bahkan aku tak percaya dengan kekalahan. Karena aku tahu suara-suara semangatkulah yang akan menjadikannya yang utama. Sekarang, aku sudah punya beberapa anak-anak, setidaknya mereka adalah anak yang baik. Dan jika suatu saat kita tak bisa bertemu lagi sebelum kita berpisah, ku harap kita masih bisa bertemu, entah dimana, apakah di dunia ini, ataukah di dunia yang lain.
Once I was twenty years old.
My story got told
I was writing about everything I saw before me
Once I was twenty years old
Disaat aku berumur 20 tahun, ceritaku adalah tentang apapun yang pernah aku lihat dahulu, yang kemudian bisa ku ambil banyak sekali pelajaran tentang hidup. Ya, itu semua diumurku yang ke-20 aku mulai memahami hidup ini.
My story got told
I was writing about everything I saw before me
Once I was twenty years old
Disaat aku berumur 20 tahun, ceritaku adalah tentang apapun yang pernah aku lihat dahulu, yang kemudian bisa ku ambil banyak sekali pelajaran tentang hidup. Ya, itu semua diumurku yang ke-20 aku mulai memahami hidup ini.
Soon we'll be thirty years old,
Our songs have been sold
We've traveled around the world and we're still roaming
Soon we'll be thirty years old
Kemudian, diumur kita yang beranjak 30 tahun, lagu-lagu tentang cerita kita telah laku terjual, mimpi untuk menjadi kaya kini menjadi kenyataan, kita menikmati hasil jerih payah kita dengan berkeliling dunia, dan terus berkelana.
Our songs have been sold
We've traveled around the world and we're still roaming
Soon we'll be thirty years old
Kemudian, diumur kita yang beranjak 30 tahun, lagu-lagu tentang cerita kita telah laku terjual, mimpi untuk menjadi kaya kini menjadi kenyataan, kita menikmati hasil jerih payah kita dengan berkeliling dunia, dan terus berkelana.
I'm still learning about life
My woman brought children for me
So I can sing them all my songs
And I can tell them stories
Most of my boys are with me
Some are still out seeking glory
And some I had to leave behind
My brother I'm still sorry
My woman brought children for me
So I can sing them all my songs
And I can tell them stories
Most of my boys are with me
Some are still out seeking glory
And some I had to leave behind
My brother I'm still sorry
Aku masih terus mempelajari tentang hidup ini, mencari-cari arti kehidupan. Hingga wanitaku melahirkan anak untukku, sungguh kebhagiaan yang tak tertara, jadi aku bisa menyanyikan anak-anakku dengan lagu-laguku, kemudian mendongengi mereka kisahku. Mereka semua tumbuh dewasa, ada yang masih tinggal denganku, dan sebagian mereka pergi untuk mencari jati diri mereka, bahkan sebagian lagi ada yang terpaksa harus kutinggalkan bersama adik-adikku, maafkan aku.
Soon I'll be sixty years old, my daddy got sixty-one
Remember life and then your life becomes a better one
I made a man so happy when I wrote a letter once
I hope my children come and visit once or twice a month
Sebentar lagi, umurku 60, aku tak tahu nasibku kan seperti apa, sedangkan ayahku mengakhiri hidupnya diumur 61. Hanya dengan mengingat hidup, kemudian hidup akan lebih baik. Kini aku sadar, ketika aku mengirimi surat untuk ayahku, alangkah senangnya ia. Dan begitulah yang kini kurasakan, aku akan sangat senang jika anak-anakku mau mengunjungiku atau sekedar mengirimi ku surat, sekali atau duakali sebulan. Roda kehidupan memang terus berputar, kuharap aku mendapat nasib baik kali ini.
[2x]
Soon I'll be sixty years old,
Will I think the world is cold
Or will I have a lot of children who can warm me?
Soon I'll be sixty years old
Tak lama lagi, umurku beranjak 60, ketika aku merasa dunia sangat dingin, akankah anak-anakku memelukku dan menghangatkanku?
Soon I'll be sixty years old,
Will I think the world is cold
Or will I have a lot of children who can warm me?
Soon I'll be sixty years old
Tak lama lagi, umurku beranjak 60, ketika aku merasa dunia sangat dingin, akankah anak-anakku memelukku dan menghangatkanku?
Once I was seven years old, my mama told me,
"Go make yourself some friends or you'll be lonely."
Once I was seven years old
Mamaku pernah berkata ketiak umurku 7 tahun, pergilah cari teman sebanyak-banyaknya agar aku tak kesepian, ya itu memang benar, sekarang diumurku yang sudah kepala 6 aku butuh anak-anakku sebagai teman di sisa-sisa hidupku.
"Go make yourself some friends or you'll be lonely."
Once I was seven years old
Mamaku pernah berkata ketiak umurku 7 tahun, pergilah cari teman sebanyak-banyaknya agar aku tak kesepian, ya itu memang benar, sekarang diumurku yang sudah kepala 6 aku butuh anak-anakku sebagai teman di sisa-sisa hidupku.
Once I was seven years old
Semua kisah berawal ketika aku berumur 7 tahun.